Blog Layout

Begini Cara Memilih Domain Bagus Menurut Jasa Website Jakarta

Author: Dina Nazhifah
May 26, 2021
Bila berbicara mengenai website, tentunya tidak bisa lepas dari domain. Memang, apa itu domain? Domain merupakan alamat dari sebuah website atau bisa disebut URL. Definisi domain yang lebih detail adalah sebuah nama unik yang digunakan untuk mengidentifikasi nama dari server pada jaringan internet.

Dalam memilih domain untuk website, pastikan Anda tidak memilih sembarangan. Agar tidak salah pilih, jasa website Jakarta akan membantu Anda untuk memilih domain yang bagus dan tepat untuk web. Hal ini dikarenakan fungsi domain amatlah penting bagi website, yakni memudahkan pengguna internet saat mengakses pada server.

Memang memilih domain tidaklah mudah. Akan tetapi, bukanlah suatu hal yang sulit untuk memilih domain yang bagus. Anda cukup membutuhkan beberapa cara untuk memilih domain bagus dan menguntungkan.

Pemilihan domain yang tepat tentu akan menguntungkan website Anda. Jasa website Jakarta paham betul bagaimana cara memilih domain yang bagus. Bagaimanakah caranya? Ini beberapa cara memilih domain bagus menurut jasa website Jakarta.


Sesuaikan dengan Nama Bisnis


Jika pembuatan website ditujukan untuk media promosi sebuah produk dari bisnis, alangkah baiknya Anda memilih domain sesuai dengan jenis bisnis tersebut. Misalnya saja, bila Anda berjualan snack atau makanan kecil, maka gunakanlah domain yang berhubungan dengan bidang tersebut. Sebagai contoh, Anda bisa memilih nama domain cemilanenak.com, nama domain ini akan menguntungkan karena mewakili produk jualan.


Jika membuat website untuk digunakan secara personal, jasa website Jakarta menyarankan Anda untuk membuat domain yang mewakili nama Anda. Misalnya saja, nama Anda adalah Charles Melton, maka bisa memilih domain Charlesmelton.com. Bila merasa kesulitan menentukan domain yang sesuai, Anda bisa menggunakan jasa website Jakarta.


Mudah Diingat


Pastikan Anda tidak memilih nama domain yang susah diingat dan ribet dieja. Sebab, hal ini nantinya akan merepotkan Anda sendiri. Selain itu, mungkin suatu saat Anda perlu menyebutkan dan membagikan nama domain tanpa melihat alamatnya, maka memilih yang mudah diingat adalah cara yang tepat. Bayangkan saja bila nama domain sulit diingat, bahkan Anda sendiri pun lupa dan kebingungan menyebutnya.


Gunakan TLD


TLD atau Top Level Domain adalah eksistensi dari domain yang akan mudah diingat oleh orang. Lebih mudahnya, domain yang menggunakan TLD merupakan domain yang alamatnya menggunakan dot com, seperti yang sering ditemukan di internet. Domain dengan eksistensi dot com adalah yang paling banyak dicari secara otomatis sebelum mencari domain dengan eksistensi lain.


Hindari Nama Domain Berkonotasi Buruk


Jasa website Jakarta akan membantu Anda memilih nama domain bagus yang tidak mengandung konotasi buruk. Contoh domain berkonotasi buruk ialah yang mengandung pornografi atau SARA. Hal ini tentu bisa mendatangkan petaka bagi Anda. Sebab, website Anda nantinya dapat diblokir oleh mesin pencari Google. Bila itu terjadi, maka bersiaplah mengalami penurunan pengunjung pada website.


Jangan Menambahkan Karakter


Menurut jasa website Jakarta, nama domain Anda akan menentukan seberapa bagus pengaruh SEO. Agar bisa memiliki tingkat optimalisasi pencarian atau SEO yang tinggi, alangkah baiknya Anda jangan menambahkan karakter, seperti angka atau huruf yang tidak diperlukan pada domain. Jika pun terpaksa, disarankan Anda menggunakan tanda minus (-) saja.


Perlu diingat, pemilihan nama domain yang bagus dan tepat akan membantu website Anda untuk mendapatkan pengunjung yang banyak. Apalagi bila website Anda untuk kebutuhan bisnis, maka nama domain amatlah penting.


Bila kebingungan atau kesulitan memilih domain bagus, Anda bisa menggunakan jasa Creata. Sebagai jasa website Jakarta yang profesional dan telah berpengalaman, Creata akan membantu Anda menemukan domain yang bagus, serta tepat untuk bisnis. Anda pun bisa sekaligus membuat dan mendesain website bisnis dengan jasa Creata. Tentunya harga paket layanan yang ditawarkan dijamin ramah di kantong!

Bagikan Artikel Ini..

kesalahan dalam membuat web perusahaan
By Author: Dina Nazhifah February 23, 2024
Web perusahaan menjadi gerbang utama bagi pelanggan untuk mengenal dan berinteraksi dengan bisnis Anda. Website yang dirancang dengan baik dapat meningkatkan kredibilitas, menjangkau pelanggan baru, dan meningkatkan penjualan. Namun, banyak perusahaan membuat kesalahan fatal dalam web mereka yang dapat menghambat kesuksesan. Kesalahan-kesalahan ini dapat membuat pengunjung frustasi, merusak reputasi perusahaan, dan menghambat pertumbuhan bisnis. Pada artikel ini akan membahas sederet kesalahan fatal dalam web perusahaan yang harus dihindari beserta tips untuk menghindarinya. Dengan memahami dan menghindari kesalahan-kesalahan ini, Anda dapat memastikan web perusahaan memberikan pengalaman terbaik bagi pengunjung dan membantu mencapai tujuan bisnis.  Baca juga: Ketahui Pentingnya Memiliki Web Perusahaan di Era Digital
cara menetapkan tujuan digital marketing
By Author: Dina Nazhifah February 23, 2024
Keberhasilan bisnis tidak terlepas dari strategi digital marketing yang efektif. Namun, tanpa tujuan digital marketing yang jelas, strategi Anda akan kehilangan arah dan gagal mencapai hasil yang optimal.
strategi pemasaran online untuk meningkatkan konversi
By Author: Dina Nazhifah February 22, 2024
Dengan strategi pemasaran online yang tepat, Anda dapat menjangkau target audiens dengan lebih efektif dan efisien, dan ultimately, meningkatkan penjualan dan keuntungan bisnis.
strategi pemasaran digital yang mengubah industri
By Author: Dina Nazhifah February 21, 2024
Kini, konsumen menghabiskan lebih banyak waktu online daripada sebelumnya, bisnis yang tak memiliki strategi pemasaran digital yang kuat akan tertinggal jauh dalam persaingan.
strategi digital marketing untuk umkm
By Author: Dina Nazhifah February 20, 2024
Bagi Anda pemilik UMKM yang ingin meraih kesuksesan di era digital, berikut ini strategi digital marketing yang bisa diterapkan.
social media marketing adalah cara meningkatkan penjualan
By Author: Dina Nazhifah February 19, 2024
Social media marketing adalah strategi pemasaran yang memanfaatkan platform media sosial untuk menjangkau target audience, membangun brand awareness, dan meningkatkan penjualan.
faktor seo on page
By Author: Dina Nazhifah February 19, 2024
Pernahkah bertanya-tanya mengapa web Anda tidak muncul di halaman pertama Google? Jawabannya mungkin karena Anda belum melakukan optimasi SEO on page
pemasaran online seo dan sem
By Author: Dina Nazhifah January 26, 2024
Meski kedua metode ini memiliki manfaat dan teknik yang berbeda, namun SEO dan SEM sama-sama bertujuan dalam meningkatkan visibilitas website. Untuk mengenal SEO dan SEM selengkapnya mulai dari pengertian, tujuan, faktor, jenis, teknik, hingga manfaatnya, simak artikel ini.
ketahui sem artinya apa
By Author: Dina Nazhifah January 25, 2024
Anda yang ingin mulai memasarkan bisnis perlu mengetahui SEM artinya apa dan apa saja pengaruhnya di era digital seperti sekarang. Sebenarnya, SEM artinya apa? Untuk mengetahui SEM secara lengkap, dari SEM artinya apa, apa saja format SEM, hingga pengaruhnya di era digital, simak artikel ini selengkapnya.
Share by: