Blog Layout

Ini Perbedaan Mobile App Vs Website Mobile Friendly Menurut Pembuatan Website Surabaya

Author: Theresia Intan
May 25, 2020

This is a subtitle for your new post

Website semakin berkembang pesat di tengah kemajuan teknologi. Karena kepraktisannya, website disebut-sebut sebagai salah satu strategi promosi terbaik untuk menjalankan kegiatan usaha. Membuat website yang berkualitas membutuhkan tenaga ahli seperti dari pembuatan website Surabaya supaya web tidak hanya terlihat bagus tetapi juga fungsional. Salah satu ciri-ciri website yang baik adalah website yang bisa berfungsi dengan responsif terhadap segala jenis perangkat, salah satunya perangkat mobile. Website yang responsif disebut sebagai website mobile friendly atau artinya ramah bagi pengguna mobile.

Sementara itu, kecanggihan teknologi juga menghasilkan produk aplikasi mobile. Aplikasi mobile atau mobile app memungkinkan Anda menjalankan fungsi yang hampir sama dengan website, contohnya untuk kegiatan transaksi jual-beli. Mobile app juga harus dibuat oleh tenaga ahli seperti penyedia jasa pembuatan website Surabaya yang bergerak di bidang teknologi. 

Keduanya terlihat memegang fungsi serupa, namun sebenarnya tak sama. Baik website yang mobile friendly dan mobile app masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing. Maka dari itu, Anda harus mempertimbangkan apakah hanya membutuhkan salah satunya atau keduanya sekaligus.

Perbedaan Mobile App vs Website dari Pembuatan Website Surabaya

Kelebihan website mobile friendly

  • Pengoperasian mudah dan fleksibel
Karena strukturnya sudah disesuaikan oleh pembuatan website Surabaya agar bisa diakses melalui perangkat apapun khususnya peragkat mobile, website yang mobile friendly cenderung lebih disukai pengguna. User tidak harus menginstall apapun yang memakan memori perangkat mobilenya dan hanya harus mengakses internet seperti biasa untuk mendapatkan kebutuhannya.

  • Maintenance lebih sederhana
Pemeliharaan website cenderung lebih sederhana. Apabila jasa pembuatan website Surabaya Anda berkualitas dan profesional, Anda bahkan bisa mendapatkan layanan pasca pembelian berupa dukungan maintenance.

  • Bisa diakses melalui berbagai perangkat
Desain yang responsif merupakan karakteristik utama dari website mobile friendly. Hal ini menjadikan website terlihat berkualitas dan profesional karena tampak sungguh memahami kebutuhan user. Diskusikan dengan pembuatan website Surabaya untuk mendapatkan desain web yang responsif.

Kekurangan website mobile friendly

  • Waktu loading lebih lambat
Membuka website melalui perangkat mobile membutuhkan waktu yang lebih lambat daripada melalui PC karena muatan website. Web yang dibuat dengan ukuran file yang besar, tentunya akan terasa lebih lambat saat diakses.

  • Iklan menutupi layar
Perbedaan dimensi ukuran layar monitor antara PC dan mobile menjadi salah satu alasan mengapa iklan pop up bisa menutupi layar perangkat mobile. Masalah ini sebenarnya sepele, tetapi cukup menyebalkan bagi user. Di sisi lain, iklan ini terkadang mengandung virus sehingga website lebih rentan. Tentunya hal ini akan menyebabkan ketidaknyamanan bagi user saat tidak sengaja menekan iklan pop up.


Kelebihan Mobile App
  • Sudah terintegrasi dengan perangkat user
Aplikasi biasanya sudah terintegrasi dengan berbagai fitur dari perangkat milik user, mulai dari galeri, pesan, kontak, dan lain-lain. Tentunya hal ini akan memudahkan user dalam memenuhi kebutuhannya.
  • Loading lebih cepat
  • Risiko aplikasi eror/down dan terkena virus lebih kecil

Kekurangan Mobile App
  • Biaya pengembangan besar
  • Upgrade membutuhkan download oleh user
Jika aplikasi menyediakan versi upgrade, maka user harus menyediakan kuota lebih untuk mendownload versi yang terbaru. Hal ini juga akan menyebabkan aplikasi memakan lebih banyak memori di perangkat user.

Creata sebagai salah satu penyedia jasa pembuatan website Surabaya mampu memberikan Anda jawaban bila Anda masih merasa bingung untuk memutuskan mana yang ingin Anda buat. Creata memiliki keunggulan berupa progressive web app dimana sebuah website dapat dengan mudah diubah menjadi aplikasi android atau mobile app. Creata juga menyediakan dukungan 5 desain halaman utama yang responsif sehingga kini website Anda sudah mobile friendly dan dapat diakses melalui perangkat apapun. Creata sebagai jasa pembuatan website Surabaya memberikan paket layanan dengan penawaran harga yang menarik, temukan informasinya di website resmi Creata.

Bagikan Artikel Ini..

kesalahan dalam membuat web perusahaan
By Author: Dina Nazhifah February 23, 2024
Web perusahaan menjadi gerbang utama bagi pelanggan untuk mengenal dan berinteraksi dengan bisnis Anda. Website yang dirancang dengan baik dapat meningkatkan kredibilitas, menjangkau pelanggan baru, dan meningkatkan penjualan. Namun, banyak perusahaan membuat kesalahan fatal dalam web mereka yang dapat menghambat kesuksesan. Kesalahan-kesalahan ini dapat membuat pengunjung frustasi, merusak reputasi perusahaan, dan menghambat pertumbuhan bisnis. Pada artikel ini akan membahas sederet kesalahan fatal dalam web perusahaan yang harus dihindari beserta tips untuk menghindarinya. Dengan memahami dan menghindari kesalahan-kesalahan ini, Anda dapat memastikan web perusahaan memberikan pengalaman terbaik bagi pengunjung dan membantu mencapai tujuan bisnis.  Baca juga: Ketahui Pentingnya Memiliki Web Perusahaan di Era Digital
cara menetapkan tujuan digital marketing
By Author: Dina Nazhifah February 23, 2024
Keberhasilan bisnis tidak terlepas dari strategi digital marketing yang efektif. Namun, tanpa tujuan digital marketing yang jelas, strategi Anda akan kehilangan arah dan gagal mencapai hasil yang optimal.
strategi pemasaran online untuk meningkatkan konversi
By Author: Dina Nazhifah February 22, 2024
Dengan strategi pemasaran online yang tepat, Anda dapat menjangkau target audiens dengan lebih efektif dan efisien, dan ultimately, meningkatkan penjualan dan keuntungan bisnis.
strategi pemasaran digital yang mengubah industri
By Author: Dina Nazhifah February 21, 2024
Kini, konsumen menghabiskan lebih banyak waktu online daripada sebelumnya, bisnis yang tak memiliki strategi pemasaran digital yang kuat akan tertinggal jauh dalam persaingan.
strategi digital marketing untuk umkm
By Author: Dina Nazhifah February 20, 2024
Bagi Anda pemilik UMKM yang ingin meraih kesuksesan di era digital, berikut ini strategi digital marketing yang bisa diterapkan.
social media marketing adalah cara meningkatkan penjualan
By Author: Dina Nazhifah February 19, 2024
Social media marketing adalah strategi pemasaran yang memanfaatkan platform media sosial untuk menjangkau target audience, membangun brand awareness, dan meningkatkan penjualan.
faktor seo on page
By Author: Dina Nazhifah February 19, 2024
Pernahkah bertanya-tanya mengapa web Anda tidak muncul di halaman pertama Google? Jawabannya mungkin karena Anda belum melakukan optimasi SEO on page
pemasaran online seo dan sem
By Author: Dina Nazhifah January 26, 2024
Meski kedua metode ini memiliki manfaat dan teknik yang berbeda, namun SEO dan SEM sama-sama bertujuan dalam meningkatkan visibilitas website. Untuk mengenal SEO dan SEM selengkapnya mulai dari pengertian, tujuan, faktor, jenis, teknik, hingga manfaatnya, simak artikel ini.
ketahui sem artinya apa
By Author: Dina Nazhifah January 25, 2024
Anda yang ingin mulai memasarkan bisnis perlu mengetahui SEM artinya apa dan apa saja pengaruhnya di era digital seperti sekarang. Sebenarnya, SEM artinya apa? Untuk mengetahui SEM secara lengkap, dari SEM artinya apa, apa saja format SEM, hingga pengaruhnya di era digital, simak artikel ini selengkapnya.
Share by: