Web Design Indonesia: Segudang Cara Buat Web Bisnis yang Menarik
Dilengkapi Logo
Keberadan logo amatlah penting dalam membentuk kesan profesional bisnis Anda. Logo merupakan wakil dari merek atau brand Anda sehingga penting untuk memilih posisi yang mencolok perhatian di website. Menurut web design Indonesia pun logo dapat menjadi pembeda antara bisnis Anda dengan kompetitor.
Gunakan Navigasi yang Mudah
Menurut web design Indonesia, membuat website bisnis yang menarik, unik, dan disukai banyak orang ialah dengan menggunakan navigasi yang mudah. Navigasi yang ada di dalam website biasanya berada di posisi bagian atas halaman. Anda perlu meletakkan halaman penting website di bagian atas navigasi agar dapat mudah ditemukan oleh pengunjung.
Sedangkan, halaman yang kurang penting bisa diletakkan di bagian bawah website. Jangan sampai Anda meletakkan terbalik. Maka dari itu, buatlah prioritas, yang paling penting letakkan di bagian atas dan begitu seterusnya. Hal ini perlu dilakukan agar pengunjung dapat lebih cepat menemukan yang diinginkan.
Hindari Menambahkan yang Tidak Penting
Tak cukup itu saja untuk membuat web yang menarik, Anda pun jangan sampai menambahkan hal-hal tidak penting ke dalam website. Sebab, menurut web design Indonesia, hal ini hanya akan membuat kesal pengunjung saja karena melihat hal-hal tidak penting di website Anda.
Misalnya saja, meletakkan navigasi pada dua tempat yang berbeda. Hal ini akan membuat pengunjung merasa membuang waktu ketika melihat web Anda. Oleh karena itu, Anda hanya perlu menampilkan hal-hal yang penting saja di dalam website.
Buat Web yang Adaptif
Website berkualitas ialah yang bersifat adaptif, di mana berfungsi dengan baik pada device apapun, seperti smartphone, tablet, laptop, PC, dan lainnya. Menurut web design Indonesia, website yang adaptif dengan baik akan bisa menyesuaikan tampilan secara otomatis dengan jenis device yang digunakan untuk mengakses.
Tipografi
Saat ini, tipografi menjadi sesuatu yang penting bagi sebuah website untuk terlihat menarik. Menurut web design Indonesia, pemilihan font tertentu akan membuat orang menjadi lebih tertarik untuk membaca dan melihat isi website. Sudah banyak pilihan yang tersedia dan bisa digunakan agar website tampak menarik. Anda dapat menyesuaikan jenis font dengan target pasar atau karakter dari produk yang dijual.
Untuk mendapatkan desain menarik seperti cara-cara di atas, Anda bisa menggunakan Creata sebagai jasa web design Indonesia.
Creata akan membantu Anda mewujudkan website bisnis yang menarik dan sesuai dengan image bisnis. Bahkan, Anda pun bisa minta dibuatkan desain website khusus agar web bisnis Anda tampak lebih menarik dan unik dari kompetitor.
Bagikan Artikel Ini..

